Seorang peternak kambing memperkirakan jika persediaan pakan yang cukup untuk 15 hari bila Dimakan 50 ekor kambing bila perternakan tersebut membeli lagi 25 ekor kambing Berapa hari persediaan pakan dapat digunakan?
Jawaban:
PERBANDINGAN BERBALIK NILAI
Rumusnya adalah
[tex] \frac{a1}{b2} = \frac{a2}{b1} [/tex]
dimana
a1 = 15 hari
a2 = x hari (asumsikan dengan x)
b1 = 50 ekor kambing
b2 = 50 + 25 = 75 ekor kambing
maka
[tex] \frac{15}{75} = \frac{x}{50} [/tex]
[tex]x = \frac{15 \times 50}{75} [/tex]
[tex]x = \frac{750}{75} [/tex]
x = 10
jika jumlah kambing menjadi 75 ekor, maka persediaan pakan akan habis dalam 10 hari